-->

Kumpulan Soal Cerdas Cermat Islami

Post a Comment

Pengenalan Tentang Cerdas Cermat

Tentunya masyarakat luas sudah mengenal tentang cerdas cermat, yaitu suatu permainan yang mengadu kecerdasan, daya ingat sekaligus kecepatan dalam menjawab suatu pertanyaan. Sudah banyak orang yang mengetahui manfaat dari permainan atau lomba Cerdas Cermat. Tetapi tahukah Anda semua apa manfaat dari kegiatan yang menyenangkan sekaligus melatih kemampuan menjawab cepat ini? Apabila kita perhatikan, pikirkan dan kita telaah lebih jauh lagi, bahwa kegiatan cerdas cermat ini sangat mudah, kemudian dapat dilakukan oleh semua kalangan usia maupun pekerjaan,  baik itu dari tingkat Taman Kanak – Kanak misalnya, pelajar sekolah dasar dan menengah, mahasiswa,  atau bahkan masyarakat umum pun sangat mengapresiasi dan menyukai jenis permainan asah otak atau lomba cerdas cermat ini.



Cerdas Cermat Islami

Ada cerdas cermat yang sering dilaksanakan tiap tahun dan selalu secara antusias diikuti oleh berbagai kalangan pelajar dari tingkat sekolah dasar sampai sekolah menengah atas, yaitu berupa kegiatan cerdas cermat Islami. Lomba cerdas cermat Islami ini merupakan lomba cerdas cermat untuk mengasah pemahaman dan pengetahuan anak mengenai materi keislaman, pemuda dan masyarakat muslim terhadap Islam dalam segala aspeknya sesuai dengan tingkat usia dan pemahaman. Karena itu admin silabus.id dengan sengaja menyajikan kumpulan soal cerdas cermat islami yang mungkin diperlukan oleh Anda sekalian.

Manfaat Cerdas Cermat Islami

Babak Adu Cepat 

Salah satu hal yang menarik dari kegiatan cerdas cermat Islami adalah babak adu cepat. Pada babak ini peserta cerdas cermat nantinya akan diberikan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan pengetahuan keislaman secara cepat, dimana para peserta harus adu cepat dalam memencet bel untuk bisa berebut menjawab pertanyaan yang diajukan oleh para juri atau pembawa acara dalam kegiatan cerdas cermat tersebut. Karena kegiatan adu cepat ini sistemnya adalah para peserta saling berebut dalam membunyikan bel, maka babak adu cepat membutuhkan kecermatan serta kecepatan. maka segala upaya untuk bisa menjawab dengan cepat dan akurat harus dapat  dilakukan oleh peserta.

Download Materi Cerdas Cermat Islami Sekolah dasar

Download Materi Tauhid
Download Materi Al-Quran
Download Materi Sirah Nabawiyah
Download Materi Hadits
Download Materi Fiqh
Download Materi IPA
Download Materi IPS
Download Materi Tokoh Dunia 

Gerakan dan Respon Cepat

Gerakan cepat dalam cerdas cermat inilah yang sekiranya nantinya akan dapat merangsang kemampuan otak dalam merespon rangsangan dari luar, atau dalam bahasa psikologi disebut men"stimulus" sistem saraf di otak manusia agar segera menjawab dengan cepat dan cermat, kegiatan ini tentu saja sangat bermanfaat karena tentunya, dapat melatih otak untuk dapat berpikir cepat dan cermat. Hal ini tentunya sangat diperlukan dalam kegiatan sehari-hari sebagai pelajar, dan bermanfaat untuk di masa depan.  Melatih dan merangsang otak untuk berbuat dan bertindak cepat ini sangat dibutuhkan manusia, mengapa demikian? Karena pada hal tertentu kita sebagai manusia yang harus bekerja  di masa yang akan datang atau saat dalam keadaan mendesak akan butuh untuk bekerja lebih cepat dan akurat. Misalkan saja ketika ada sebuah pekerjaan mendadak yang memerlukan penanganan khusus secara cepat dan harus segera diselesaikan, maka kita pastinya  membutuh kecepatan tindakan tanpa harus mengurangi kualitas pekerjaan yang dilaksanakan.

Melatih Otak

Cerdas Cermat juga dapat melatih otak untuk berpikir cepat dan cermat dalam melakukan hal yang mendadak tetapi membutuhkan keakuratan. Maka, dalam lomba cerdas cermat ini, peserta akan dilatih dan dibiasakan secara intensif supaya di masa depan atau di kemudian hari dapat siap dan mampu melakukan hal apapun yang nantinya mungkin saja terjadi. Itulah sedikit penjelasan mengenai manfaat dari lomba lomba cerdas cermat islami dan kumpulan soal cerdas cermat islami, semoga bermanfaat.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter